Senin, 07 September 2009

Sebenarnya saya berat untuk menulis tentang Pengenalan HTML karena memang saya belum mendapatkan materi HTML di sekolah. Sebenarnya tadinya aku mau memposting tentang Pascal tapi karena tugas Pascalku belum kelar jadi ntar dulu dech ntar dikira sombong lagi*tugas ja belum bisa ngerjain kok ngajarin* Tapi ya sudahlah aku coba tuk memperkenalkan HTML kepada kalian semua daripada aku gak nulis apa-apa.

Ok, HTML atau Hyper Text Markup Language adalah sebuah bahasa pemrograman berbasis web wajib yang harus dimiliki seorang Webprogrammer selain bahasa penunjang semacam CSS, PHP, MySQL, JAVA, dll. Bahasa ini berfokus pada interface sebuah Website/Blog tentunya dengan pemanis CSS (Cascading Style Sheet).
File HTML selalu berakhiran .htm atau .html dan dimulai dengan kode pembuka

dan diakhiri dengan penutup

Nach berikut adalah contoh dari file HTML adalah sebagai berikut:
Kuliah Gratis | Kuliah Informatika Gratis
>

Kuliah itu tak selamanya harus bayar!

Pengikut